Saturday, July 10, 2021

*MEREDAM KOBARAN HATI AGAR TENANG*Banyak cara yang dapat kita lakukan untuk meredam kobaran hati agar tenang dan sabar. Salah satu diantaranya adalah dengan membaca Alqur'an, dan yang juga ampuh dan Mujarab adalah menyebut nama Allah.., perlahan lahan, dalam sanubari yg terdalam. Ucapan yang dipenuhi khusyu pada Yang Maha Memilki diri kita, yang akan mewafatkan kita pada waktunya nanti. Yang akan merebahkan kita ditempat yang dikehendaki Nya untuk menjadi makam kita kelak di permukaan Bumi Nya.Sebutlah nama Nya dalam kesendirian, dan saat anda berdzikir lupakan semua nama selain Nya, lupakan semuanya, sisakan Nama Nya bersinggasana di hati. Biarkan ombak keluhan, kerinduan, kerisauan dan harapan saling bergemuruh dan brgelora di hati dalam menyebut nama Nya.Dalam beberapa menit maka semua akan reda, ketidak sabaran, kesal, gundah, semua akan sirna.(Al Habib Munzir Al-Musawa)Sumber Artikel : www.majelisrasulullah.org=============================.*Salurkan Support Dakwah MR melalui*Bank Syariah Mandiri (BSM)No.Rek *710-510-313-6*a/n Yayasan Majelis Rasulullah SAW..#MajelisRasulullahSAW #JadwalMRS #AhlulKhidmah #HaulAhlulBadr #Mahabbah #Istiqomah #PPMRSPUSAT #TeamUmbulUmbulMRSPusat #BankSampahMajelisRasulullahSAW #HadrohMRPusat #P3KNabawi #AudiovisualMRPusat #MRSOUND #MultimediaMRPusat

No comments:

Post a Comment